SURYAMALANG.com - Fitur baru WhatsApp mungkinkan pengguna untuk kunci aplikasi ini menggunakan wajah dan sidik jari.
Fitur biometrik WhatsApp ini sekarang masih merupakan beta tester.
Data biometrik pengguna fitur baru WhatsApp ini dijamin kerahasiaannya dan disimpan di sisi perangkat, bukan di server WhatsApp.
Fitur baru WhatsApp ini memungkinkan pengguna untuk mengunci dan membuka aplikasi WhatsApp dengan wajah dan sidik jari.
Sayangnya, fitur baru WhatsApp ini hanya bisa digunakan pada ponsel yang memiliki fitur face ID atau Touch ID.
Saat ini fitur baru WhatsApp ini baru hadi di iOS saja, yang berarti para pengguna android harus sabar menunggu.
Nantinya, setelah pengguna memperbarui WhatsApp ke versi terbaru, pengguna iPhone bakal bisa menggunakan fitur Touch ID (iPhone 8 dan ke bawah) atau Face ID (iPhone X, XS, XS Max, XR) untuk mengunci dan membuka WhatsApp.
Bagaimanakah cara mengaktifkan fitur terbaru WhatsApp ini?
Pertama, pengguna harus mengaktifkan terlebih dahulu fitur ini di menu "Privacy" WhatsApp.
Untuk mengaksesnya, pengguna cukup mengunjungi menu Settings> Account> Privacy.
Read Again http://suryamalang.tribunnews.com/2019/02/05/fitur-baru-whatsapp-bisa-kunci-wa-pakai-wajah-dan-sidik-jari-ini-caranyaBagikan Berita Ini
0 Response to "Fitur Baru WhatsApp, Bisa Kunci WA Pakai Wajah dan Sidik Jari, Ini Caranya - Surya Malang"
Post a Comment