SURYA.co.id - Spesifikasi Samsung Galaxy M30 tampaknya dirumorkan menjadi seri terbaru Galaxy yang akan rilis Januari 2019
Spesifikasi Samsung Galaxy M30 disebut-sebut bakal masuk dalam jajaran Galaxy J, Galaxy On, dan Galaxy C
Menurut spesifikasinya, Samsung Galaxy M30 akan menjadi ponsel kelas menengah dengan fitur-fitur premium
Dilansir dari Digit.in, salah satu lini Samsung Galaxy dengan nomor model “SM-M305F” muncul di Geekbench.
Ponsel itu diduga kuat bakal dirilis komersil dengan nama Galaxy M30.

• Bocoran Spesifikasi Hp Samsung Galaxy A10, RAM 6 GB, Kamera 24 MP, Kisaran Harganya Rp 10 Jutaan
• Gunung Anak Krakatau Masih Berpotensi Tsunami, BMKG Imbau untuk Memantaunya Melalui Aplikasi Ini
• Viral Pria Misterius Pukul Wanita yang Sedang Shalat di Samarinda, Identitas Pelaku Terungkap
Sayangnya, belum banyak informasi yang bisa dihimpun dari bocoran benchmark di Geekbench.
Prosesornya dikatakan mengandalkan Exynos 7885.
Pengujian single-core mencapai 1321, sementara multi-core tembus 4205.
Kapasitas RAM-nya 4GB yang bisa dibilang standar untuk ponsel kelas menengah.
Sebelumnya, ada pula kabar yang menyebut Galaxy M30 punya dua konfigurasi memori internal, yakni 64GB dan 128GB.
Read Again http://surabaya.tribunnews.com/2018/12/30/bocoran-spesifikasi-hp-samsung-galaxy-m30-seri-galaxy-terbaru-yang-ditaksir-harganya-rp-4-jutaanBagikan Berita Ini
0 Response to "Bocoran Spesifikasi Hp Samsung Galaxy M30, Seri Galaxy Terbaru yang Ditaksir Harganya Rp 4 Jutaan - Surya"
Post a Comment