Search

Harga Spesifikasi Xiaomi Mi7 Terbaru

Harga Spesifikasi Xiaomi Mi7Xiaomi telah dikenal sebagai “Gadget Murah”. smartphone-nya sering mengusung spesifikasi yang mumpuni, tetapi dibanderol dengan harga yang murah.

Harga Xiaomi Mi7 bulan ini, Murah Terbaru dan Spesifikasi, Punya Sensor Sidik Jari Bawah Layar, Compare vs Xiaomi Mi Mix 2s, Performa salip Galaxy S8 dan Google Pixel 2,Full Design and Specs Leaked, Kill Iphone X, Review & Spesifikasi, Xiaomi Mi7 Snapdragon 845 6GB 128GB 4G LTE MIUI 9 Smartphone

HP murah pada Xiaomi tampaknya perlahan ditinggalkan, setidaknya menurut rumor Xiaomi Mi 7 akan diluncurkan dengan harga mulai 475 dolar AS atau setara dengan Rp 5,9 juta.

Perangkat dengan “jeroan” Snapdragon 845, kapasitas RAM 8 GB, dan resolusi Full HD Plus 5,65 inci. Ada juga rumor yang menyebut Mi 7 akan dijadikan varian “Plus” dengan tampilan OLED berukuran 6.01 inci.

Baca: Harga dan Spesifikasi Xiaomi Black Shark – Smartphone Gaming

Meski memiliki spesifikasi premium, harga Rp 5,9 juta ini bisa dibilang kurang menggiurkan. Jika dibandingkan dengan harga Mi 6 keluaran tahun lalu, harganya naik sekitar 30 persen, seperti yang dikompilasi Antero.co, Senin (29/1/2018), dari GSMArena.

Saat pertama kali diperkenalkan, Mi 6 dibanderol mulai 360 dolar AS atau setara Rp 4,5 juta. Harga tersebut telah memberikan kemampuan kelas pada waktu itu. Mi 6 menggunakan “otak” terbaik pada zamannya, Snapdragon 835 dari Qualcomm, setara dengan Samsung Galaxy S8 yang kisaran harganya jauh di atas Mi 6.

Harga Xiaomi Mi7

Smartphone ini sendiri akan menjadi salah satu smartphone yang diandalkan oleh Xiaomi untuk bersaing dengan para pesaingnya di pasar global.

Itu karena Xiaomi Mi7 smartphone ini akan hadir dengan penampilan yang cukup menggiurkan berkat balutan bahan kaca + stainles steel yang menempel ke seluruh bodi.

Baca: Xiaomi Redmi Note 5A Prime Harga Spesifikasi

Selain tampilan, fitur-fitur yang ditawarkan oleh Xiaomi Mi7 juga handal untuk memanjakan para pengunanya, pasalnya akan menghadirkan layar smartphone seluas 6.0 inci dengan teknologi LCD IPS kapasitif didukung resolusi Full HD +, dan akan menghadirkan perlindungan Gorilla Glass 5 untuk melindungi layar dengan aman.

Di sisi lain, kamera milik Xiaomi Mi7 akan menjadi salah satu andalan Xiaomi Mobile untuk bersaing dengan rivalnya, yang pada bagian belakang akan dilengkapi dengan kamera beresolusi ganda 20 MP + 2 MP yang didukung (f / 1.7, 4-axis). OIS), zoom optik 2x, autofokus deteksi fase, flash LED ganda untuk mendukung photografie. Kemudian untuk kamera depan dilengkapi dengan resolusi 16 MP + 2 MP untuk kebutuhan selfie dan ngevlogg, dan masih didukung oleh resolusi 2160p untuk merekam video.

Dan yang paling menarik dari smartphone ini, tentu saja pada kinerja performanya, itu karena selain menjalankan OS Android 8.0 Oreo, Xiaomi Mi7 akan didukung performa untuk mendukung kinerjanya, yang akan didukung prosesor Snapdragon 845, yang didukung kapasitas dari 6/8 RAM GB dengan 64/128 GB memori internal, dan akan membawa baterai dengan kapasitas 4480 mAh bersama dengan fitur Pengisian Cepat sebagai dukungan kekuatannya.

Harga Xiaomi Mi7 Terbaru dan Spesifikasi
Harga Xiaomi Mi7 Terbaru dan Spesifikasi

Gambar di atas adalah tampilan smartphone Xiaomi Mi7.Apakah Anda tertarik untuk membeli smartphone Xiaomi terbaru?Mimin berikut akan memberikan informasi tentang harga Xiaomi Mi7 terbaru dan spesifikasi lengkapnya:

Spesifikasi dan Harga Xiaomi Mi7

HargaRp 6,0Jutaan
SpesifikasiXiaomi Mi7
StatusRumor
Dimensi– mm, Bahan : Front/back glass, stainless steel frame
Jaringan3G HSDPA, 4G LTE Cat6 300/50 Mbps
SIMDual SIM, Nano SIM
FiturIP54 Certified ( anti cipratan air )
Layar5,65 inchi IPS LCD Capacitive touchscreen, 16M colors
Resolusi1080 x 2160 pixels, ( Kerapatan ~427 ppi )
PelindungCorning Gorilla Glass 5
Sistem OperasiAndroid 8.0 Oreo
ChipsetSnapdragon 845
CPUOcta-core 2,8 GHz Kryo
GPUAdreno 630
RAM6/8 GB
MemoriInternal : 64/128 GB , MicroSD : Tidak Ada
Kamera Utama16 MP + 16 MP, (f/1.7, 4-axis OIS), 2x optical zoom, phase detection autofocus, dual-LED flash
Perekam Video2160p@30fps
Kamera Depan8 MP, 1080p
KonektivitasWi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, Wi-Fi Direct, Bluetooth 4.2, jack audio 3,5 mm, microUSB Type-C 3.5
SensorFingerprint, Accelerometer, Proximity, Gyroscope, Compass
BateraiLi-Ion 4480 mAh , Non-removable, Fast Charging
WarnaCeramic Black, Black, Blue, White
Skot Antutu± – Poin
Sumber : GSMArena.com

Kelebihan Xiaomi Mi7

  • Desain terlihat mewah dan elegan berkat glass + stainless steel.
  • Sudah didukung Konektifitas 4G LTE, bisa mengakses internet sangat cepat.
  • Memiliki dual ruang slot SIM yang bisa aktif bersama.
  • Disemati IP54 Certified yang mampu tahan terhadap cipratan air.
  • Layar seluas 5,65 inchi dan didukung teknologi IPS LCD capacitive.
  • Sudah dilapisi protesi Gorilla Glass 5 untuk pelindung layarnya.
  • Dilengkapi sensor Fingerprint ( sisitem keamanan sipengguna ).
  • Mendukung OS terbaru berbasis Android 8.0 Oreo.
  • Ditenagai prosesor Snapdragon 845 Octa Core berkeceptan 2,8 GHz.
  • Dibekali RAM 6/8 GB untuk kelancaran kinerja menjalankan aplikasi.
  • Memiliki ruang penyimpanan cukup lega dengan memori internal 64/128 GB.
  • Dilengkapi kamera utama beresolusi dual 20 MP + 2 MP yang didukung (f/1.7, 4-axis OIS), 2x optical zoom, phase detection autofocus, dual-LED tone flash.
  • Cocok buat Live Vlogging dengan perekam video 2160p ( Ultra HD ).
  • Memiliki kamera depan yang cocok sekali untuk selfie dengan resolusi 8 MP + 1080p.
  • Dibekali baterai besar berkapasitas 4480 mAh dan sudah support Fast Charging ( pengisian kilat ).

Kekurangan Xiaomi Mi7

  • Kamera depan tidak dilengkapi dengan LED-flash.
  • Tidak didilengkapi slot microSD untuk ruang tambahan penyimpanan.
  • Menggunakan baterai berjenis Non-Removable, yang artinya tidak bisa dilepas.
 Harga Xiaomi Mi7 Terbaru
Bulan/TahunHarga BaruHarga Bekas
Rp –Rp –

Harga Xiaomi Mi7 bulan ini masih belum tersedia di pasaran karena HP ini masih belum diresmikan Xiaomi mobile di Indonesia. Namun mimin dapat informasi HP ini akan segera dihadirkan di Indonesia pada tahun 2018 mendatang dengan banderol harga sekitar Rp 6,0 Jutaan saja.

Let's block ads! (Why?)

Read Again https://antero.co/harga-spesifikasi-xiaomi-mi7-terbaru/

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Harga Spesifikasi Xiaomi Mi7 Terbaru"

Post a Comment

Powered by Blogger.