TRIBUNPEKANBARU.COM- Bukan Indonesia, bukan pula India, ternyata Asus Zenfone Max Pro M2 sudah dijual atau di pre order di Rusia.
Toko daring Asus Rusia bersama sebuah situs retail lainnya, sudah memajang foto dan harga 2 HP baru milik Asus sekaligus.
Baca: VIDEO; Youtuber Cantik Ini Ternyata Sudah Punya HP Baru Asus Zenfone Max Pro M2, Yuk Kita Tonton Yuk
Kedua HP baru itu, yakni ASUS Zenfone Max M2 (kode ZB633KL) dan ASUS Zenfone Max Pro M2 (ZB631KL).
Dilaporkan oleh gsmarena, Harga Asus Zenfone Max M2 tanpa embel-embel Pro, dijual sekitar $195 atau sekira Rp 2,6 Jutaan.
Sementara, Harga Asus Zenfone Max Pro M2 yang kini ditunggu di tanah air tanggal 11 Desember 2018 nanti, dibanderol $270 atau sekira Rp 3,6 Jutaan.
Sebelumnya, sebagaimana diberitakan Tribunpekanbaru.com, tampang atau fisik dari Asus Zenfone Max Pro M2 dan Asus Zenfone Max M2 semakin terkuak.
Baca: VIDEO ; Asus Zenfone Max Pro M2 Tak Rusak Saat Dijatuhkan, Asus Sebut HP Baru Tertangguh Di Kelasnya
Tampilan fisiknya dikutip oleh gsmarena dari winfuture, tak jauh beda dari beberapa kali bocoran yang telah
beredar beberapa waktu lalu.
Baca: Asus Zenfone Max Pro M2 Disebut Next Generation Gaming, Apa Bedanya dengan Zenfone Max Pro M1?
Salah satu bentuk fisiknya tersebut tampak pada foto di bawah ini.
WinFuture, sebut gsmarena, Sabtu (010/12/2018) menampilkan beberap foto yang sangat detil perihal desain
kedua hape baru dari Asus tersebut.
Read Again http://pekanbaru.tribunnews.com/2018/12/07/2-hp-baru-asus-zenfone-max-m2-dan-zenfone-max-pro-m2-sudah-pre-order-di-toko-ini-dan-ini-harganyaBagikan Berita Ini
0 Response to "2 HP Baru Asus, Zenfone Max M2 dan Zenfone Max Pro M2, Sudah Pre Order di Toko Ini dan Ini Harganya - Tribun Pekanbaru"
Post a Comment